Share

Bab 78 – Tempat Persembunyian

“Dia bisa libur satu kali seminggu dan biasanya menyesuaikan jadwal dengan Ziana. Untuk minggu ini, besok liburnya. Biasanya dia pergi keluar mansion pagi-pagi sekali dan baru kembali setelah makan malam,” sahut Juwita.

“Kalau begitu, aku akan mengatur seseorang untuk mengikutinya. Dan kalau kita beruntung, mungkin kita bisa menemukan dimana Sherena menyembunyikan bayi kami.”

Mahanta kembali menggenggam tangan Ziana yang buru-buru menarik tangannya kembali. “Cepat pergi sana. Aku akan melihat apa yang dilakukan pengasuh itu alias Sherena.”

“Hati-hati, sayang. Kita semua tahu kalau Sherena sangat licik. Dia bisa melakukan apa saja untuk mencapai tujuannya.”

Mahanta pun terpaksa meninggalkan mansion itu meskipun hatinya masih tidak tenang. Membiarkan Ziana dan Sherena dalam satu atap, sama saja mengumpankan Ziana ke mulut harimau.

Sepeninggal Mahanta, Ziana mendekati kamar Ananda. Perempuan itu sengaja tidak mengungkapkan kehadirannya demi mengetahui apa yang sedang dikerjakan pengasuh
Locked Chapter
Continue to read this book on the APP

Related chapters

Latest chapter

DMCA.com Protection Status